
Tidur lelap si kecil menjadi satu hal yang sangat penting untuk dijaga oleh Mom dan Dad. Si kecil bisa mudah tertidur dengan adanya musik sekaligus ayunan pelan seperti menimang. Mom dan Dad yang bepergian bisa memenuhinya dengan tempat tidur ayunan.
Kami menyediakan tempat tidur ayunan bayi otomatis lengkap dengan musik klasik elektrik. Mom dan Dad bisa menggunakannya untuk tidur optimal si kecil. Produk yang satu ini bisa Mom dan Dad sewa dari kota mana pun. Ini dia rincian produk yang kami tawarkan.
Spesifikasi:
- Bahan kuat dan nyaman.
- Tersedia kasur yang empuk.
- Memiliki sistem elektrik untuk mengayun otomatis.
- Ada tombol untuk mengatur kecepatan mengayun.
- Diaplikasikan dengan listrik.
- Pilihan lagu beragam.
- Tersedia dalam berbagai pilihan warna untuk laki-laki dan perempuan.
- Ada boneka gantung.
- Digunakan untuk si kecil di usia mileniumnya.
Fitur dan keunggulan:
- Bisa mengatur kecepatan ayun.
- Bisa diayun secara otomatis.
- Memberi rasa aman dan nyaman untuk si kecil saat tidur.
- Tampilan menarik dengan warna dan gambar yang beragam.
- Mudah diaplikasikan.
- Mudah dibawa karena bahannya ringan.
Fungsi dan manfaat:
- Menjadi tempat tidur ayun si kecil.
- Mempermudah Mom dan Dad untuk tidak mengayun sendiri.
- Mom dan Dad tidak perlu menanyikan lagu pengantar tidur.
Harga:
Harian | Mingguan | Bulanan |
Rp 15.000,00. | Rp 100.000,00. | Rp 300.000,00. |